Hasil imbang diperoleh oleh Wolves dalam pertandingan pertamanya di Molineux Stadium. Tim tamu, Everton akhirnya berhasil menyudahi rekor buruk yang dialami sebelumnya dalam laga persiapan. Skor 2-2 menjadi akhir pertandingan ini.
Everton unggul terlebih dulu melalui Richarlison. Wolves kemudian membalasnya melalui Ruben Neves. Ricarlison kembali membawa keunggulan tim tamu, tapi gol Raul Jimenez membuat laga pun menjadi imbang.
Hasil taruhan Liga Premier Inggris ini sesuai dengan prediksi pertandingan bola SBOBET sebelumnya. Kemenangan didapatkan oleh pemasang taruhan hasil seri untuk babak pertama maupun babak kedua.
Dua Gol Richarlison
Penampilan Richarlison memang luar biasa. Winger berusia 21 tahun tak salah direkrut oleh Everton musim ini. Pemain ini sebelumnya memperkuat Watford dan ditransfer dengan nilai 35,2 juta poin. Angka yang cukup fantastis mengingat penampilannya musim lalu bersama Watford terbilang biasa saja. Dari 38 penampilannya bersama Watford, pemain ini hanya mencetak 5 gol saja.
Tapi musim ini, berseragam Everton dirinya langsung menggebrak dengan mencetak dua gol. Gol pertamanya dicetak pada menit ke-17 memanfaatkan umpan dari Michael Keane. Sementara gol keduanya dicetak pada menit ke-67 memanfaatkan umpan dari Cenk Tosun.
Walau hanya bermain dengan 10 pemain mendekati akhir babak pertama karena salah satu pemain Everton mendapat kartu merah, tapi The Toffees tetap mampu tampil baik untuk meredam serangan tim tuan rumah yang unggul jumlah pemain.
Sementara gol yang dicetak Wolves dihasilkan lewat tendangan bebas dari Ruben Neves pada menit ke-44 dan pemain pinjaman Raul Jimenez mampu menyambut umpan dari Neves pada menit ke-80 dengan sundulan yang menjebol gawang Jordan Pickford.
Pelatih baru Everton, Marco Silva pun yakin akan kemampuan anak asuhnya. “Dia bermain bagus. Dia bekerja keras seperti yang saya perkirakan,” ungkapnya
Sebelumnya Silva sudah banyak dihubungkan akan melatih Everton sejak musim lalu. Namun Everton kemudian menunjuk Sam Allardyce yang membawa tim ini berada di urutan delapan pada klasemen akhir Liga Inggris.
Silva dipecat oleh Watford pada Januari lalu dan kemudian pelatih ini kini menduduki kursi pelatih Everton.
Pemain pertama yang diboyong oleh Silva adalah Richarlison yang juga memperkuat Watford. Maka ini menjadi reuni kembali antara pemain dan pelatih ini.
Kemampuan Richarlison di sisi kiri memang sering kali merepotkan pertahanan kanan Wolves yang diisi oleh Ryan Bennett. Dan dua gol yang dicetaknya itu menunjukkan kejelian pemain ini dalam memanfaatkan peluang yang datang.
Richarlison pun mengatakan pertandingan ini sangat berkesan,. Sebab selain dirinya bisa mencetak dua gol, timnya juga bisa mengambil poin dari Wolves yang memiliki jumlah pemain yang lebih banyak.
Seandainya saja Phil Jagielka tak diusir oleh wasit karena melakukan pelanggaran, maka mungkin Everton bisa memetik poin penuh dalam pertandingan ini.
Secara keseluruhan , pertandingan kedua tim cukup berimbang. Tuan rumah sedikit lebih unggul dengan 57 persen penguasaan bola. Begitupun dengan upaya mencetak gol yang dilakukan Wolves lebih banyak, namun secara efektivitas Everton yang lebih baik.
Perjuangan Awal Wolves
Musim lalu, Wolves merupakan juara Divisi Championship dengan meraih 99 poin. Kembalinya Wolves ke Premier League disambut dengan gembira oleh para fansnya. Terakhir kali tim ini berkompetisi di Premier League adalah pada musim 2011/12.
Wolves pun melakukan persiapan yang lumayan pada musim ini. Tercatat ada delapan baru yang dibawa ke Molineux Stadium. Yang termahal adalah winger Adama Traore yang didatangkan dengan nilai 20 juta euro dari Middlesbrough. Selain itu juga direkrut Diogo Jota, Willy Boly, Joao Moutinho, Leo Bonatini dan Ruben Vinagre. Wolves juga meminjam Raul Jimenez dari Benfica dan Leander Dendoncker dari Anderlecht.
Dari penampilan pertamanya ini, setidaknya penampilan Wolves cukup lumayan. Memang masih banyak hal yang perlu diperbaiki. Hal itu juga diakui oleh pelatih Wolves, Nuno Espirito Santo.
Neves tampil bagus dan mampu menjadi pengatur serangan Wolves. Selain itu dirinya juga berjibaku di lini tengah untuk menjadi pemain pertama yang menghadang serangan Everton.
Dengan hasil imbang ini juga menjadikan Wolves tak pernah menang melawan Everton dalam 7 pertandingan terakhir. Hasil terbaiknya adalah 5 kali imbang.
Sementara dengan penampilan bagus Richarlison ini, Everton berharap pemain tersebut bisa meneruskan permainan bagusnya. Di pertandingan selanjutnya Everton akan mengahdapi Southampton. Sementara Wolves akan melakukan pertandingan tandang ke Leicester City.
Hasil ini membuat Everton dan Wolves sementara berada di klasemen papan tengah. Everton berada di peringkat ke-7 dan Wolves di urutan ke-8.
Jangan lupa untuk terus mengikuti info taruhan Liga Inggris di blog SBOBET ini.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan