Leeds United 3-1 Tottenham Hotspur
Pelatih muda Ryan Mason harus mengakui kecerdikan dan pengalaman Marcelo Bielsa. Keduanya saling beradu strategi saat Leeds United menjamu Tottenham Hotspur dalam lanjutan kompetisi Liga Inggris 2020/2021 pekan ke-35.
Duel antara Leeds United vs Tottenham Hotspur dilangsungkan di Stadion Elland Road pada Sabtu (8/5/2021) malam. The Whites sukses menghancurkan The Lilywhites dengan skor 3-1.
Stuart Dallas, Patrick Bamford, dan Rodrigo Moreno masing-masing menyumbang satu gol untuk kemenangan Leeds United. Sementara gol balasan Tottenham Hotspur dicetak oleh Son Heung-Min.
Pertandingan seru tersebut memperlihatkan konsep strategi yang cukup matang dari dua tim. Maka dari itu dari tuan rumah sendiri masih bisa memberi potensi besar sebagai sebuah tim promosi dengan peluang menang cukup besar.
Sebenarnya peluang dari Leeds maupun Tottenham masih seimbang. Hanya saja dari awal terlihat performa dri Leeds ataupun Totenham sama-sama memiliki standar berbeda. Sehingga potensi besar dari pengembangan nilai potensi skor masih cukup tinggi dari awal babak pertama sampai akhir babak kedua.
Jika kita lihat dari potensi menang ebsar bagi Leeds United maupun Tottenham sendiri masih terus diperhitungkan sebelum laga berlangsung. Barisan depan kedua tim ini terlihat solid dan akhirnya menjadi salah satu keunggulan yang selama ini diperhitungkan sebagai satu modal tepat bagi Tottenham ataupun Leeds United.
Hasil ini tidak merubah posisi kedua tim di papan klasemen. Leeds United masih bertahan ke peringkat 10 dengan raihan 50 poin. Sementara Tottenham Hotspur masih di urutan ketujuh dengan 56 poin.
Jalannya Pertandingan
Babak Pertama
Setelah kick off, anak asuh Ryan Mason langsung tamping menyerang untuk bisa mencuri poin di babak pertama. Terbukti, dari lima menit berselang, The Peacocks hampir sama memberi potensi gol. Dari awalan umpan silang Harry Kane mampu memberi potensi besar dengan menembus daerah pertahanan, namun dari peluang penting tersebut hanya memberi sepak pojok saja dan masih belum mendapat gol.
Dari potensi skuat Bielsa sendiri masih menyerang dengan mendekati menit ke-12 yang mana Tyler Roberts sendiri mampu mengontrol bola dengan tepat. Sehingga ada serangan jitu yang dilancarkan hanya saja masih bisa membentuk barisan pertahanan. Namun bola liar dari bagian pertahanan justru memberi peluang gol yang bisa dimanfaatkan dengan tepat oleh Stuart Dallas.
Tottenham Hotspurs tertinggal di menit 12 babak pertama, kemudian berusaha mengejar dengan melakukan banyak perubahan strategi. Dalam hal ini Spurs langsung memberi perlawanan kuat ke barisan pertahanan Leeds sehingga peluangbesar dari Pierre Emile Hojbjerg dan Son Heung min masih belum menghasilkanm gol penyeimbang.
Namun Tottenham berhasil mendapat gol penyeimbang melalui peluang dari Son melalui assist Dele Alli. Dalam hal ini Tottenham berhasil selamat dan terus berupaya keras untuk bisa mendapat gol tambahan.
Sebagai satu laga penting, peran Harry Kane sendiri sempat membuat gebrakan dengan gol kedua. Memanfaatkan pertahanan Leeds United, tentu membuat peluang gol bisa tercipta dari Kane. Hanya saja perolehan skor tambahan tersebut langsung dianulir wasit karena terlihat dari VAR adanya pelanggaran offside terlebih dahulu.
Kesempatan menyerang dari kedua tim terus terjadi di 10 menit akhir babak pertama. Terlihat dari potensi Gareth Bale sendiri membuka peluang di menit 40, namun masih saja mengalami kegagalan karena barisan pertahanan yang cukup solid.
The Whites justru bisa mendapat peluang gol tambahan dari sontekan Patrick Bamford. Dari sinilah ada perubahan skala pertandingan baik dari formasi dan kecepatan aliran bola. Pada akhir menit babak pertama Giovani Lo Celso melakukan pelanggaran sekaligus menjadi tanda akhir babak pertama dan Tottenham Hotspur harus kembali berusaha untuk menyamakan skor 2-1.
Babak Kedua
Pada lanjutan di babak kedua Tottenham berharap ada gol tercipta untuk menyamakan kedudukan bahkan mengambil alih keadaan. Hanya saja masuk ke babak kedua Tottenham sendiri justru masih gagal menyamakan kedudukan karena beberapa kesalahan di barisan depan.
Dari kubu Leeds United juga tidak kalah membuat serangan terbaik. Sehingga dari awal babak kedua terlihat ada perubahan teknis permainan . Beberapa pelanggaran lebih sering terlihat di babak kedua. Tottenham masih mengeluarkan performa tim terbaik dan inti sehingga harus bisa memberi peluang besar dari strategi.
Masuk ke menit 84, terlihat Rodrigo sendiri membuat kedudukan berubah menjadi 1-3 untuk Leeds. Bahkan wasit sempat merasa curiga dengna gol di menit 84 dan mengecek VAR. Akan tetapi dari gol tersebut dinyatakan sah sehingga kedudukan berubah menjadi 3-1 untuk keunggulan Leeds.
Perubahan teknis pertandingan terlihat di akhir babak kedua, sehingga Leeds dan Tottenham Hotspur terlihat memberi peluang terbaik dalam mencapai target kemenangan besar.
Hanya saja sampai menit akhir babak kedua skor tidak berubah dan masih menghasilkan skor 3-1 untuk kemenangan dari pihak Leeds United.
Susunan Pemain
Leeds United (4-1-4-1): Illan Meslier; Luke Ayling, Diego Llorente, Pascal Struijk, Ezgjan Alioski; Robin Koch; Stuart Dallas, Mateusz Klich, Tyler Roberts (Raphinha 58′), Jack Harrison; Patrick Bamford (Rodrigo 79′)
Pelatih: Marcelo Bielsa
Tottenham Hotspur (4-2-3-1): Hugo Lloris; Serge Aurier, Toby Alderweireld, Eric Dier, Sergio Reguilon; Pierre-Emile Hojbjerg, Giovani Lo Celso (Tanguy Ndombele 80′); Son Heung-Min, Dele Alli (Erik Lamela 67′), Gareth Bale (Lucas Moura 67′); Harry Kane
Pelatih: Ryan Mason
Pertandingan Berikutnya
Pertandingan pekan depan Leeds United akan bertandang ke markas Burnley di hari Sabtu (15/5/2021). Sehari setelahnya, Minggu (16/5/2021), Tottenham Hotspur akan menjalani laga kandang menjamu Wolverhampton Wanderers.
Ikuti terus info dan prediksi Liga Inggris paling akurat hanya di SBOTOP.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan